Dandim menghadiri Simulasi Drill Exercise ISPS Code di Pelabuhan Nusantara Kota Parepare

    Dandim menghadiri Simulasi Drill Exercise ISPS Code di Pelabuhan Nusantara Kota Parepare
    Dandim Bersama Kapolre Parepare

    KODIM 1405/PAREPARE - Komandan Komando Distrik Militer (Dandim) 1405/Parepare Letkol Kav Agung Wirakusuma Eka Putra, S.E, menghadiri simulasi drill Exercise ISPS (International Ship and Port Facility Security) codeof sebagai syarat perpanjangan sertifikat statement of compliance of A Port Faculity (COAPF).

    Pelaksanaan simulasi Drill Exercise ISPS Code ini dilaksanakan di Pelabuhan Nusantara Jalan Andi Cammi, Kelurahan Mallusetasi, Kecamatan Ujung Kota Parepare, Selasa (08/2/2022).

    Adapun Sambutan Kepala kantor KSOP Parepare yang intinya" Latihan simulasi ini merupakan persyaratan yang harus dilaksanakan untuk memperoleh ISPS (International Ship and Port Facility Security) Code.

    "Kepada TNI-Polri yang selama ini mendukung setiap kegiatan di Pelabuhan Kota Parepare menjadi Pelabuhan yang lebih maju dan berstandar Internasional.

    Kegiatan tersebut dihadiri Kapolres Parepare AKBP Welly Abdillah, S.H., S.I.K., M.H. Kepala kantor KSOP Parepare Triono, S.Pel. MM, Kepala kantor KSOP Parepare Triono, S.Pel. MM, Kepala Bea Cukai Parepare Nugroho Wigijarto, Dandenpom XIV-2/Parepare Letkol Cpm Hastho Sutanto, S.H, (/Dal).

    Barru Sulsel
    Borahima

    Borahima

    Artikel Sebelumnya

    Pimpin Rapat Kerja Pokja PAUD, Hasnah Syam...

    Artikel Berikutnya

    Kades Pancana Hadiri Sosialisasi Vaksinasi...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Kunjungan Kerja Kepala Keuangan Kodam Iskandar Muda ke Korem 012/TU
    Dukung Asta Cita Presiden RI, Panglima TNI Tinjau Program Ketahanan Pangan Kodam IV/ Diponegoro
    Hendri Kampai: Indonesia Hanya Butuh Pemimpin Jujur yang Berani
    Bakamla RI Berikan Pertolongan Medis ABK KM Lintas Samudra 2 di Perairan Natuna
    Cegah Paham Radikalisme, Polri Tekankan Pentingnya Upaya Kontra Radikal 

    Ikuti Kami